Thursday, December 01, 2022

Polandia Kalah, Mexico Menang, Polandia yang Lolos 16 Besar Dampingi Argentina

 

Qatar, HR.ID - Belanda, Senegal, Inggris, Amerika Serikat, Argentina,  Polandia , Australia dan Tunisia  telah menyusul Prancis, Berasil dan Portugal dalam kualifikasi ke babak sistem gugur. Mereka tim ini bergabung dengan juara bertahan Prancis, yang melaju ke puncak Grup D meski kalah mengejutkan 1-0 dari Tunisia pada Rabu, dan Australia, yang mengejutkan Denmark 1-0 untuk maju.

Sementara di Group c yang paling menegangkan dimana Meksico didepan mata akan lolos 16 besar setelah mengalahkan Arab Saudi hingga 90 menit pertandingan, namun ditambahan waktu 7 menit membawa mala petaka bagi Mexico. Salem Aldawsari pemain gelandang Arab Saudi membungkam ambisi Mexico untuk melaju kebabak 16 besar.

Kick-off pukul 03.00 Wib pada Rabu malam melihat Argentina dan Polandia bergabung dengan tim-tim group C di babak sistem gugur dan  itu bukan tanpa drama. Argentina mengalahkan Polandia 2-0 berkat gol dari Alexis Mac Allister dan Julian Alvarez, namun mereka masih mereka masih bernapas legah dengan kegigihan untuk bertahan oleh karna Meksiko mengalahkan Arab Saudi 2-1, tetapi kalah selisih gol.

Pemain terbaik Argentina, Messi yang sangat fokus dalam mode permainannya  momen tertangkap kamera yang seakan benar-benar mengabaikan upaya jabat tangan Lewandowski dalam permainan ketika dirinya dilanggar keras oleh pemain Polandia No.9.

Sebagai tim Eropa, tertinggal dua gol dan pada saat itu  menganggap kebobolan satu gol lagi akan membuat mereka tersingkir dari kompetisi,  bertahan untuk hidup mereka, makanya Lewandowski terkesan melakukan dua upaya untuk melanggar Messi, dengan keras yang membuat peluit wasit dibunyikan.

Messi melakukan tendangan bebas dengan cepat dan Lewandowski mencoba berjabat tangan dengan pemenang Ballon d'Or tujuh kali itu dua kali, sebelum memberikan beberapa kata, tampaknya sebagai permintaan maaf  atas pelanggaran tersebut. Namun, Messi tidak menerimanya karena terlihat kesal dengan pelanggaran yang diterimanya.

Namun demikian, dengan kerasnya usaha kedua tim untuk saling memperoleh kemenagna mereka tetap berada di lapangan secara penuh dan merayakan tempat mereka masing-masing di babak 16 besar, kedua kapten tim itu berbagi pengakuan singkat di lapangan usai mereka bertanding.


Red: (Tim Media)


SHARE THIS

Author:

MARI MEMBANGUN KEBERSAMAAN, BERSAMA KITA BERJUANG

0 Please Share a Your Opinion.:

Diharap Memberi Komentar Yang Sopan & Santun
Terimakasih Atas Partisipasi Mengunjungi Web Kami

Hukum

Kesehatan

»

Serba Serbi